Macaroni Schotel Nyuummyyy ala Ghe

callmeghe

Ada yang suka makan macaroni schotel? Pasti pada sukaaaa semua yaaa, apalagi kalo kejunya melimpah ruah.. Tambah enyaaak, hehe. Yukk, kali ini saya mau share resep macaroni schotel yang gampil banget bikinnya… Kemarin saya baru saja membuatnya bersama sahabat-sahabat saya sedari SD ^^ ini macaroni schotelnya ala saya yaaa hehee.

Macaroni Schotel

Bahan:

125 gr pasta macaroni

3 butir telur ukuran besar, kalo kecil 4 butir *ini fungsinya sebagai perekat

Margarin secukupnya

1 kaleng kornet / daging ham potong dadu

1 siung bawang bombay, cincang

1 siung bawang putih, cincang

100 gr keju cheddar, parut

50 gr keju melted, untuk taburan atas

200 ml susu plan

2 sdm lada hitam / putih *kalo buat anak-anak boleh diskip atau dikit aja, cm buat aroma kok

Cara membuat:

Rebus pasta macaroni 3/4 matang. Tiriskan. Taruh dalam mangkok, masukkan semua bahan satu per satu, aduk rata.

Susun dalam wadah aluminium foil/pinggan kaca. Taburi…

Lihat pos aslinya 70 kata lagi

Tinggalkan komentar